SNI:
03-0349-1989
Komponen utama pembentuk bata beton yaitu semen portland, air dan agregat. Digolongkan dalam 2 jenis yaitu bata beton pejal dan bata beton berlubang. Menurut mutunya bata beton dibedakan dlama 4 klasifikasi, mutu 1, mutu 2, mutu 3, dan mutu 4. Persyaratan mutu meliputi tampak luar, ukuran dan toleransi serta syarat-syarat fisis.